LINGKARWILIS.COM – Para pencari kerja yang baru saja lulu merapat! Ada info lowongan kerja Jakarta yang menarik di bulan Juni 2024.
Bagi yang tidak memiliki pengalaman tidak perlu khawatir nantinya Anda akan diajarkan jobdesk yang akan dilakukan oleh perusahaan.
Tapi sebelum memasukan surat lamaran dan CV pastikan untuk membaca lowongan kerja Jakarta dengan seksama apakah Anda sesuai dengan kriteria yang dicari perusahaan.
Langsung saja berikut ini lima info lowongan kerja Jakarta dan sekitarnya bulan Juni 2024 yang bisa menjadi pilihan.
Lowongan Kerja Bogor Juni 2024 untuk SMA hingga Sarjana, Apa Saja yang Harus Dipersiapkan
Lowongan Kerja Jakarta
1 Ibu Jari Indonesia
ADMIN E-commerce FNB
- Pengalaman sebagai admin e-commerce min 2 tahun
- Mengerti sistem Moka, ESB
- Menguasai Tokopedia, shopeefood, Tiktok live, Gofood, Grabfood
- Wanita tidak berhijab / Laki-Laki usia max 30 tahun, pendidikan min SMA/SMK/D3 berpenampilan menarik
- Mengerti membuat laporan penjualan setiap hari, menguasai sistem komputer dan perangkat elektronik lainnya.
- Bertutur kata dan berbahasa indonesia dengan baik.
- Mampu bekerja sama dengan team, siap bekerja dibawah tekanan dan pekerja keras.
- Berdomisili di Jakarta dan siap bekerja dengan Target
Take home pay UMR Jakarta.
SEND YOUR RESUME AT
hrd.ibujariindonesia@gmail.com
2 Evista Transportation
Content creator
Persyaratan
- Pria/wanita min. SMA/SMK semua jurusan
- Up to date menggunakan sosmed (IG & Tiktok)
- Mampu berpikir kreatif dan inovatif Mampu membuat desain yang kreatif dan inovatif sesuai dengan kebutuhan proyek.
- Bisa mengoperasikan
- Photoshop,Corel,dan Adobe premiere menjadi nilai plus.
- Diutamakan domisili jakarta timur dan sekitarnya.
Kirimkan CV dan Portofolio | evista.id123@gmail.com
Contact person 0895 6141 10404
3 Narabe Coffee & Gallery Lebak Bulus
Full-time Cook
- Pengalaman minimal 2 tahun di industri F&B dengan fokus di bidang dapur.
- Keterampilan jujur, disiplin dan tanggung jawab yang tinggi dalam pekerjaan.
- Kemampuan untuk bekerja secara tim dan individual dengan baik.
- ·Komitmen untuk bekerja jangka panjang dan berkontribusi secara konsisten dalam lingkungan kerja.
- Pemahaman yang kuat akan standar keamanan pangan dan sanitasi dapur.
- Kemampuan multitasking yang baik dan mampu bekerja di bawah tekanan.
- Keterampilan komunikasi yang baik untuk berinteraksi dengan tim dapur dan staf lainnya.
- Fleksibilitas dalam jam kerja untuk menyesualkan dengan jadwal restoran atau kafe.
- Lulusan SMA atau sederajat.
- Memiliki sertifikasi atau pendidikan terkait bidang kuliner akan menjadi nilai tambah.
Siapkan lamaran kerja dan CV terbaru sebelum melamar ke perusahaan yang dipilih.
Editor: Shadinta Aulia Sanjaya